Madani Peduli – Infaq adalah pemberian harta atau uang untuk kepentingan sosial, pendidikan, kesehatan, dan kegiatan kemanusiaan lainnya. Infaq berasal dari kata Arab “anfaqa” yang berarti membelanjakan atau memberikan harta.
Infaq memiliki beberapa keutamaan, di antaranya: Mendapatkan pahala yang besar, Didoakan malaikat, Allah mengganti harta yang diinfakkan.
Infaq dapat dilakukan kapan saja dan dalam jumlah berapa pun, sesuai dengan kemampuan individu. Infaq juga tidak memiliki penerima yang ditetapkan secara khusus.
Contoh penerapan infaq dalam kehidupan sehari-hari:
Infaq berbeda dengan zakat, meskipun keduanya sama-sama merupakan bentuk amal kebajikan dalam Islam.
Perbedaannya adalah: